Saturday, January 21, 2012

Can You Feel the Love Tonight

Ternyata kisah lagu ini cukup menyentuh dan gw baru tau sejarahnya.

Jadi ceritanya si Elton John ini adalah salah satu sahabatnya Diana, dan ketika mendengar kabar bahwa Diana sudah tiada karna kecelakaan yang menimpanya beberapa tahun yang lalu bersama kekasihnya Dodi Al Fayed, Elton John langsung menciptakan lagu ini dan dinyanyikan di hari pemakaman Lady D sebagai penghormatan terakhirnya. Wow, ternyata! pantesan liriknya agak-agak gimana gitu. Tapi jujur deh, lagu ini bagus banget dan sempet menjadi soundtrack film favorite gw lagi (Lion King 1).


There's a calm surrender to the rush of day
When the heat of the rolling world can be turned away
An enchanted moment, and it sees me through
It's enough for this restless warrior just to be with you
And can you feel the love tonight
It is where we are
It's enough for this wide-eyed wanderer
That we got this far
And can you feel the love tonight
How it's laid to rest
It's enough to make kings and vagabonds
Believe the very best
There's a time for everyone if they only learn
That the twisting kaleidoscope moves us all in turn
There's a rhyme and reason to the wild outdoors
When the heart of this star-crossed voyager beats in time with yours


Menurut gw sih lagu ini cukup menyentuh dan mungkin Lady D disana juga seneng kali yah diciptain lagu seperti ini sama sahabatnya sendiri, yang sekaligus seorang musisi dunia, hmmm...


0 comments:

Post a Comment